• Pencarian
  • Kategori
    • Matematika
    • Fisika
    • Kimia
  • Kontak
  • Pencarian
  • Kategori
    • Matematika
    • Fisika
    • Kimia
  • Kontak
Pencarian/Rumus/Fisika/Getaran Gelombang dan Bunyi/Rumus Efek Doppler

Rumus Efek Doppler

116 views 0 Februari 3, 2023 editor

Pengertian

Efek Doppler merupakan gejala perubahan frekuensi yang diterima pendengar dibanding dengan frekuensi sumbernya akibat gerak relatif pendengar dan sumber.

Rumus

\[f_p = \frac{v \pm v_P}{v \pm v_s} \cdot f_s\]

Keterangan :
fp = frekuensi pendengar (Hz)
fs = frekuensi sumber bunyi (Hz)
v = kecepatan bunyi (m/s)
vp = kecepatan pendengar (m/s)
vs = kecepatan sumber bunyi (m/s)

Contoh

Sebuah kereta api bergerak dengan kecepatan 72 km/jam (20 m/s) mendekati stasiun dengan membunyikan peluit yang memiliki frekuensi 900 Hz. Kecepatan bunyi di udara 320 m/s. Berapakah frekuensi yang didengar oleh orang yang ada di stasiun ?

\[f_p = \frac{v \pm v_P}{v \pm v_s} \cdot f_s\] \[f_p = \frac{320 + 0}{320 – 20} \cdot 900\] \[f_p = 960 \ Hz\]

Apakah informasi ini sudah membantu?

Ya  Tidak
Rumus Terkait
  • Rumus Hukum Kekekalan Momentum Sudut
  • Rumus Tumbukan
  • Rumus Kekuatan Lensa
  • Rumus Persamaan Bernoulli
  • Rumus Momen Inersia
  • Rumus Hukum Hidrostatik

Belum menemukan rumus yang kamu cari? Kontak kami

Leave A Comment Batalkan balasan

Anda harus masuk untuk berkomentar.

  Rumus Efek Compton

Rumus Elastisitas Zat Padat  

Copyright (C) Rumuspedia. Layanan situs ini didukung oleh Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri
Popular Search:Customization, Policy, Setup